Live streaming sangat berguna untuk memudahkan berbagai pekerjaan manusia. Kita bisa menyelenggarakan banyak acara yang disiarkan secara live streaming. Ada banyak jenis acara yang memanfaatkan penggunaan live streaming, baik acara formal maupun non formal. Karena adanya live streaming tersebut, dapat sangat memudahkan orang-orang menghadiri sebuah acara. Ada banyak platform yang menyediakan berbagai jenis platform untuk menyiarkan jalannya acara live streaming. Beberapa platform penyedia live streaming tersebut seperti Youtube, Zoom, Facebook, Instagram, Twitch, dan masih banyak lagi. Biasanya pemilihan platform ditentukan dari banyaknya pengguna aplikasi tersebut ataupun melalui beberapa diskusi. 

Kita bisa melakukan live streaming sendiri maupun menggunakan jasa live streaming. Jasa live streaming kini sudah banyak yang menawarkan dengan berbagai harga dan kualitas. Jika Anda akan menyelenggarakan sebuah acara formal yang dihadiri oleh banyak orang, Anda bisa menggunakan jasa live streaming agar bisa maksimal hasilnya. Dengan menggunakan jasa live streaming kita bisa mendapatkan kualitas terbaik dan angle yang baik. Hal ini dapat sangat mempengaruhi kualitas live streaming kita nanti. Jika kualitas live streaming yang ditampilkan  baik, maka orang-orang akan merasa nyaman dan menyaksikan acara hingga selesai. 

Penggunaan Live Streaming Acara

Ada banyak jenis acara yang disiarkan secara live streaming. Salah satunya adalah sebuah live streaming yang disiarkan oleh Walubi. Walubi sendiri merupakan sebuah singkatan dari  Perwakilan Umat Buddha Indonesia, yang merupakan sebuah lembaga bentukkan dari agama Buddha. Dalam menyambut datangnya waisak, mereka menyelenggarakan sebuah rangkaian acara yang juga disiarkan secara live streaming agar bisa diakses oleh seluruh umat Buddha di Indonesia. Acara tersebut berlangsung dari tanggal 18-22 Mei 2024 dengan berbagai rangkaian acara. Di tanggal 18-19 Mei dengan kegiatan Bakti Sosial yang diselenggarakan di Taman Lumbini Candi Borobudur, Magelang. Kemudian keesokan harinya di tanggal 20 Mei 2024 dilanjutkan dengan acara menyambut para Bikkhu Thudong di Candi Borobudur. 

See also  Jasa Live Streaming Kota Semarang

Jasa Live Streaming Magelang dan Sekitarnya

Lalu di hari selanjutnya di tanggal 21 Mei 2024 melakukan Upacara Ritual Api Dharma Tri Suci Waisak di Mrapen, Grobogan, Purwodadi, Jateng, dan Puja Bhakti pensakralan Api Alam oleh Para Bhikkhu Sangha dan Rohaniwan, Majelis-Majelis Agama Buddha & LKBI. Lalu pada hari terakhir pada tanggal 22 Mei 2024, melakukan Upacara Ritual Air Berkah Tri Suci Waisak di Umbul Jumprit, Parakan, Temanggung, Jateng, dan Puja Bhakti pensakralan Air Berkah oleh Para Bhikkhu Sangha dan Rohaniwan dan juga para Majelis Agama Buddha & LKBI. Beberapa rangkaian kegiatan tersebut disiarkan secara live streaming melalui Youtube di kanal DPP Walubi. 

Jasa Live Streaming Magelang dan Sekitarnya

Kami adalah penyedia jasa live streaming Magelang yang sudah berpengalaman dan banyak menghandle berbagai jenis acara. Dalam penyiaran acara rangkaian Waisak tersebut, mereka menggunakan jasa live streaming dari Studio Pelangi. Ini adalah beberapa jenis kamera yang kami biasa gunakan,

SONY NX 100
  • Single 1″ Exmor R CMOS Sensor.
  • 1920×1080 up to 60p.
  • Sony G Lens with 12x Optical Zoom.
  • 24x Clear Image Zoom, 48x Digital Zoom.
  • Discrete Manual Focus, Zoom, Iris Rings.
  • XAVC S, AVCHD 2.0, DV Recording Codecs.
  • Create & Share Picture Profiles.
  • Slow and Quick Motion Function.
SONY MC 88
  • 14.2MP 1″ Exmor RS CMOS Sensor.
  • BIONZ X image processor.
  • Record up to Full HD 1080p60 at 28 Mb/s.
  • 29mm ZEISS Lensa Wide-Angle.
  • OLED Viewfinder dengan 2.36 Million Dots.
  • Sony Multi Interface (MI) Shoe.
  • 3.5″ OLED touchscreen LCD monitor.
  • 0.39″ viewfinder.

Info Pemesanan

Jika Anda tertarik untuk melakukan live streaming pada acara Anda, bisa menghubungi jasa live streaming dari kami. Anda bisa menghubungi Studio Pelangi di nomor yang sudah ada pada halaman web kami. Kami siap untuk membantu menyiarkan jalannya acara Anda agar hasilnya memuaskan dan sesuai dengan apa yang sudah direncanakan. 

See also  Jasa Live Streaming Reuni Semarang