Di zaman sekarang kita sudah bisa dengan mudah memiliki teknologi untuk memudahkan berbagai acara kita. Adanya teknologi yang semakin modern tersebut salah satunya adalah live streaming. Di zaman yang sudah semakin modern ini, live streaming bisa membantu kita dalam menyelesaikan pekerjaan kita sehari-hari. Adanya live streaming bisa membuat orang-orang menyelesaikan pekerjaan mereka lebih cepat. Karena live streaming bisa membuat kita semua menghadiri acara dengan lebih cepat tanpa harus datang secara langsung ke lokasi acara.
Meskipun live streaming membuat kita tidak bisa hadir secara langsung di lokasi acara, namun tidak mengurangi kemeriahan dan keramaian ketika acara berlangsung. Kita masih bisa tetap ikut memeriahkan jalannya acara dengan cara memberikan komentar atau reaksi pada kolom komentar selama streaming berlangsung. Hal ini bisa menambah kemeriahan selama acara berlangsung dan komentar-komentar tersebut bisa langsung tersampaikan ke sang penyelenggara streaming. Live streaming bisa diakses dengan mudah melalui beberapa platform yang menyediakan fitur live streaming seperti Youtube, Zoom, Twitch, Instagram, Facebook, dan platform lainnya.
Penggunaan Live Streaming sebuah Acara
Di dalam sebuah acara, live streaming banyak digunakan untuk menayangkan berbagai jenis acara seperti acara formal webinar, meeting, serta jenis acara lainnya. Acara hiburan juga bisa ditayangkan secara live streaming dan tidak akan mengurangi keseruannya selama acara berlangsung. Seperti di dalam sebuah acara yang diselenggarakan oleh APHI. APHI sendiri merupakan sebuah kependekan dari Asosiasi Pengusaha Hutan Indonesia. Tujuan pembentukan asosiasi ini adalah untuk mengembangkan, meningkatkan dan juga melindungi usaha para anggotanya yang sesuai dengan kaidah peraturan perundangan dalam rangka peningkatan nilai hutan yang lestari.
APHI menyelenggarakan sebuah acara yaitu Rapat Kerja tahun 2023 dengan tema yaitu Implementasi Multiusaha Kehutanan – Jasa Lingkungan Untuk Mendukung Indonesia’s Folu Net Sink 2030 & Sustainable Development Goals (SDGs). Acara Raker ini berlangsung selama dua hari dari tanggal 15-16 November 2023. Dalam kegiatan Raker ini juga menghadirkan berbagai narasumber yaitu Prof. Dr. Ir. Rizaldi Boer, MSc, yang merupakan kepala Lembaga Riset Internasional Lingkungan dan Perubahan Iklim IPB, Dr. Ir. Wilistra Danny, M.For. SC selaku Tenaga Ahli Direksi bidang Perubahan Iklim PT. Mutuagung Lestari, dan Dr. Ir. Rukmantara, MSc selaku Ekonom Sumber Daya Alam, KADIN Indonesia. Kegiatan Raker ini berlangsung di Java Heritage yang berlokasi di Jl. Dr. Angka No.71, Karangkobar, Sokanegara, Kec. Purwokerto Tim., Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah 53115. Acara ini berlangsung dan disiarkan secara live streaming melalui Youtube official mereka yaitu APHI Forest.
Jasa Live Streaming Area Purwokerto
Zaman sekarang sudah banyak penyedia jasa live streaming yang siap untuk membantu menyiarkan berbagai jenis jalannya acara Anda. Studio Pelangi sudah banyak berpengalaman jasa live streaming, jadi tak perlu meragukan hasilnya nanti. Ini adalah beberapa jenis kamera yang kami gunakan,
SONY NX 100
- Single 1″ Exmor R CMOS Sensor.
- 1920×1080 up to 60p.
- Sony G Lens with 12x Optical Zoom.
- 24x Clear Image Zoom, 48x Digital Zoom.
- Discrete Manual Focus, Zoom, Iris Rings.
- XAVC S, AVCHD 2.0, DV Recording Codecs.
- Create & Share Picture Profiles.
- Slow and Quick Motion Function.
SONY MC 88
- 14.2MP 1″ Exmor RS CMOS Sensor.
- BIONZ X image processor.
- Record up to Full HD 1080p60 at 28 Mb/s.
- 29mm ZEISS Lensa Wide-Angle.
- OLED Viewfinder dengan 2.36 Million Dots.
- Sony Multi Interface (MI) Shoe.
- 3.5″ OLED touchscreen LCD monitor.
- 0.39″ viewfinder.
Info Pemesanan
Jika Anda merasa tertarik menggunakan jasa live streaming dari Studio Pelangi, bisa menghubungi kami melalui whatsapp di nomor yang sudah tertera di halaman web kami. Studio Pelangi akan memberikan kualitas terbaik yang siap untuk membantu menyiarkan jalannya acara Anda. Anda bisa menghubungi kami melalui whatsapp yang sudah tertera di halaman web kami.
0 Comments