Semakin pesatnya teknologi dikembangkan, maka akan semakin banyak pula alat canggih yang dikembangkan, salah satunya yaitu dalam dunia event. Pada penyelenggaraan acara di zaman sekarang dipermudah, mengapa demikian? Karena sekarang semakin mudah dalam mengikuti sebuah acara. Yaitu bisa memanfaatkan sebuah media live streaming sebagai solusi dalam menyelenggarakan sebuah acara.

Mengapa Live streaming ?

Live streaming adalah Siaran langsung mengacu pada media streaming online yang direkam dan disebarkan secara bersamaan secara real-time. Dengan menggunakan live streaming dipermudahkan dalam membuat ataupun mengikuti sebuah acara. Jika kita membuat acara memanfaatkan live streaming maka kita akan memperoleh beberapa keuntungan, yaitu selain hemat biaya kita juga bisa menghemat waktu dan tidak perlu menyewa tempat yang besar, karena dengan live streaming audien tidak akan datang langsung ke acara malah akan lebih banyak yang melalui media online. Jika kita sebagai peserta akan memudahkan kita dalam mengikuti sebuah acara tersebut, karena kita tidak diwajibkan datang pada tempat acara, jadi kita bisa mengikuti acara itu kapan saja dan dimana saja.

Kebutuhan Live Streaming

Live streaming sangat dibutuhkan pada zaman sekarang, apalagi di masa pandemi seperti saat ini, live streaming menjadi sebuah pilihan dalam penyelenggaraan sebuah acara. Karena dengan live streaming akan memperoleh banyak keuntungan, maka dari itu live streaming digemari banyak orang. Membicarakan penyedia jasa layanan live streaming, studio pelangi merupakan event production yang menyediakan berbagai macam jasa layanan, salah satunya yaitu jasa layanan live streaming khususnya bagi anda yang bertempat tinggal di Yogyakarta dan sekitarnya. Studio pelangi bertahun-tahun telah menjadi event production yang berpengalaman, sehingga studio pelangi tentunya memiliki banyak klien. Dari sebuah perusahaan yang dimiliki swasta hingga perusahaan milik negara pernah menggunakan jasa layanan live streaming dari studio pelangi. Salah satu klien yang menggunakan jasa layanan live streaming studio pelangi yaitu Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Perekonomian Maritim Kementerian Kominfo bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Daerah Istimewa Yogyakarta secara hybrid

See also  Harga Videotron Semarang untuk Branding dan Moment yang Dapat dijangkau

Portfolio Studio Pelangi

Pada kesempatan kali ini studio pelangi dipercaya untuk mengurus sebuah event yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Perekonomian Maritim Kementerian Kominfo bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Daerah Istimewa Yogyakarta secara hybrid. Acara yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Perekonomian Maritim Kementerian Kominfo bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Daerah Istimewa Yogyakarta yaitu Creative Talks Pojok Literasi, dan mengangkat sebuah tema  “Petani Milenial Dongkrak Ekonomi Sektor Pertanian” . Tujuan diselenggarakannya acara ini sebagai motivasi dan apresiasi terhadap petani milenial, karena dengan adanya petani milenial mampu mendongkrak ekonomi di sektor pertanian daerah, maka dari itu Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Perekonomian Maritim Kementerian Kominfo bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Daerah Istimewa Yogyakarta memberikan sebuah apresiasi besar kepada Petani Milenial.

Acara Creative Talks Pojok Literasi ini, dihadiri oleh Direktur Informasi dan Komunikasi Perekonomian dan Maritim Kementerian Kominfo, Septriana Tangkary , kemudian dihadiri pula oleh Wakil Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan DIY, Syam Arjayanti, Kaprodi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa (UST) Yogyakarta, Artita Devi Maharani dan Petani Kreatif Sambung Ganda, Gaib Asih Santoso dan masih ada lagi. Acara ini diselenggarakan secara Luring dan Daring, sehingga ada peserta yang menghadiri acara ini secara langsung, ada pula yang mengahdirinya melalui online. 

Acara ini diselenggarakan pada 9 November 2021 – 09.00-11.00 WIB, yang bertempatkan di Relasi Coworking Space, Yogyakarta yang beralamatkan di Jl. Pogung Baru, Pogung Kidul, Sinduadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta. Dikarenakan masih dalam masa pandemi maka. Acara ini tetap menggunakan protokol kesehatan yang ketat agar tidak terjangkit akan virus COVID-19 yang melanda negeri ini. Maka dari itu ditekankan untuk menggunakan masker, kemudian menggunakan hand sanitizer, dan menjaga jarak. Kemudian dengan diadakannya acara secara hybrid maka akan mengurangi resiko penularan, karena sebagian mendatangi acara ini dan sebagiannya menghadirinya melalui online.

See also  Jasa Live Streaming Area Kota Semarang

Studio pelangi dalam acara yang diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Informasi dan Komunikasi Perekonomian Maritim Kementerian Kominfo bersama Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan Daerah Istimewa Yogyakarta dapat menyelesaikan tugasnya dengan baik, sehingga segala kebutuhan yang event yang harus dipenuhi oleh studio pelangi, dapat diberikan dengan baik, sehingga mampu memberikan kontribusi banyak dalam acara Creative Talks Pojok Literasi. Dengan pengalaman yang dimiliki studio pelangi dan didukung oleh tim dari studio pelangi yang berpengalaman tentunya hasilnya menjadi maksimal. Koordinasi yang baik antara panitia penyelenggara dengan tim studio pelangi, sehingga acara Creative Talks Pojok Literasi ini sukses diselenggarakan.

Live Streaming Studio Pelangi 

Studio Pelangi sebagai event production yang menyediakan jasa layanan live streaming profesional tentunya didukung oleh alat yang berkualitas dan tim yang berpengalaman, berikut ini adalah kamera yang digunakan studio pelangi pada acara Creative Talks Pojok Literasi : 

SONY NX 100

  • Single 1″ Exmor R CMOS Sensor.
  • 1920×1080 up to 60p.
  • Sony G Lens with 12x Optical Zoom.
  • 24x Clear Image Zoom, 48x Digital Zoom.
  • Discrete Manual Focus, Zoom, Iris Rings.
  • XAVC S, AVCHD 2.0, DV Recording Codecs.
  • Create & Share Picture Profiles.
  • Slow and Quick Motion Function.

SONY MC 88

  • 14.2MP 1″ Exmor RS CMOS Sensor.
  • BIONZ X image processor.
  • Record up to Full HD 1080p60 at 28 Mb/s.
  • 29mm ZEISS Lensa Wide-Angle.
  • OLED Viewfinder dengan 2.36 Million Dots.
  • Sony Multi Interface (MI) Shoe.
  • 3.5″ OLED touchscreen LCD monitor.
  • 0.39″ viewfinder.

Info Pemesanan

Bagaimana apakah anda mulai tertarik dengan jasa layanan live streaming studio pelangi ? studio pelangi sebagai event production yang berpengalaman tentunya akan memberikan kontribusi terbaik pada acara yang  akan anda selenggarakan, dengan didukung oleh alat yang mumpuni dan tim yang berkualitas, studio pelangi akan memberikan kontribusi pada acara yang anda selenggarakan. Sudah banyak yang membuktikan, sekarang giliran anda. Segera hubungi kami di 0821-3867-4412.  Kami pasti akan datang dan siap untuk menyiarkan secara langsung setiap momen acara yang anda buat.