Konsep Gala Dinner yang Unik dan Menarik

Konsep Gala Dinner yang unik dan menarik wajib dicoba, agar bisa meninggalkan kesan yang lebih mendalam dan tak terlupakan. Gala dinner merupakan pesta makan malam yang cukup besar. Acara ini bisa diadakan oleh pribadi, kelompok orang, swasta, pemerintah, perusahaan dan lainnya. Pada umumnya, gala dinner diadakan untuk merayakan event tertentu yang berarti bagi penyelenggara.

Misalnya, pembukaan perusahaan baru dimana penyelenggara akan mengundang kolega-kolega yang berjasa dalam perusahaan tersebut. Selain itu, momen seperti hari ulang tahun mega bintang, anniversary perusahaan dan lain sebagainya. Jadi, makan malam ini tidak seperti makan malam biasa, karena mengandung makna yang berarti dan terdapat hiburan dalam acaranya. Berikut beberapa konser gala dinner yang bisa dipilih.

Hawai/ Caribean Night

Konsep gala dinner yang unik pertama adalah hawai/ caribean night dimana acara tersebut akan memunculkan masa-masa indah, seperti liburan di pulau. Warna cerah dan biru menjadi warna dominan untuk dekorasi tempat acara. Jangan lupa untuk menambahkan lilin eksotis, payung jerami dan leis untuk menyempurnakan dekorasi. Sedangkan untuk kostum tergantung dengan acaranya, apakah ingin dibuat elegan, kasual, atau lainnya.

Makanan laut, vegetarian dan koktail menjadi pilihan yang tepat untuk makan malam. Dekorasi yang menyertakan makhluk laut atau lampu dalam bentuk-bentuk hewan laut akan meningkatkan tampilan venue. Secara umum, tema tropis adalah ide populer untuk makan malam yang indah dan berkesan. Pemilihan tempat menjadi sangat penting agar bisa menunjang konsep gala dinner.

Secret Garden

Konsep gala dinner yang unik ini umumnya didasarkan pada misteri dan rasa takjub, sehingga dekorasi serta segala elemen yang dipilih mengacu pada hal tersebut. Namanya juga garden, maka acara ini diadakan di sebuah taman kemudian didekorasi dengan lampu kerlap-kerlip. Hal utama yang harus ada dalam acara ini adalah live music dan kostum yang elegan.

See also  Jasa Sewa Sound System Kota Semarang

Sedangkan, untuk hidangan yang dipilih biasanya berkonsep tradisional, namun tetap elegan. Panggung juga dibuat sedemikian rupa yang nantinya digunakan untuk pertunjukan teater, musik, menarik atau pertunjukan lainnya yang mampu menyemarakkan gala dinner ini. Semua itu harus dipersiapkan dengan baik dan Studio Pelangi solusinya.

The Oscars

Oscars merupakan salah satu ajang penghargaan bergengsi yang menyediakan blok bangunan dengan baik, jadi Anda bisa menggunakan konsep tersebut untuk acara makan malam. Hiburan, kostum teater dan alat peraga pasti akan menghidupkan suasana makan malam menjadi lebih seru dan menyenangkan. Dekorasi tema Hoolywood, podium, dan gaya masuk ala VIP menjadi ciri khasnya.

Menarik, bukan? Untuk mengadakan acara gala dinner yang unik dan menarik diperlukan persiapan yang tidak mudah. Namun, semua itu akan terasa lebih mudah jika Anda mempercayakannya pada Studio Pelangi dengan menghubungi nomor +6282138674412. Pengalaman yang dimiliki, konsep gala dinner yang unik bisa terlaksana dengan baik.


0 Comments

Leave a Reply

Avatar placeholder